Feb 21, 2007

Kaya tapi miskin

Ingin menjadi kaya,
seorang kawan membaca buku-buku tentang bagaimana caranya melipatgandakan uang dalam waktu sekejap, tentang cara cepat menjadi orang kaya, tentang kebebasan finansial, tentang teknik investasi, tentang ini dan tentang itu, dll.

sudah lebih dari 10 buku dilahapnya...

kemudian, kawan itu datang kepada saya,
mas, siapa yang cepetan kaya ya si penulis buku itu atau saya ...?

No comments: